Sunday, March 18, 2018

Ringkasan materi biologi SMA lengkap

Tabel Perbedaan Tumbuhan Lumut

(Bryophyta) dan Tumbuhan Paku (Pterydophyta)

No
Ciri-ciriBryophytaPterydophyta
 1UkuranSangat kecil, biasanya tidak lebih dari 15 cm.Biasanya mencapai 1 m, beberapa dapat mencapai 12 m.
 2Struktur tubuhMemiliki rizoid, berdaun sisik, dan tidak memiliki batang.Memiliki akar, batang, dan daun sejati.
 3Jaringan pembuluhTidak adaAda, yaitu xilem dan floem
 4Fase dominanFase gametofitFase sporofit
 5Fase sporofitSporangiumTumbuhan paku
 6Fase gametofitTumbuhan lumutProtalium
 7Tumbuhan dewasaBerupa gametofitBerupa sporofit
 8Gametofit dewasaTalus sederhana hidup bebas dan dapat berfotosintesis, memiliki rizoid dan struktur seperti daunProtalus, tidak menarik, hidup bebas dan dapat ber fotosintesis
 9Sporofit dewasaTergantung pada gametofit, mempunyai kapsul, serta kakiBentuk yang menonjol, memiliki akar, batang dan daun 

Dasar pengelompokan anelida
Anelida dikelompokan berdasarkan banyak sedikitnya ranbut di tubuhnya

1. polychatae
-> rambut yang banyak dan kaku
2. oligochatae
-> rambut sedikit
3. Hirudenia
-> tidak memiliki rambut

Siklus nitrogen

Proses dalam Siklus Nitrogen

  • Fiksasi – Fiksasi adalah langkah pertama dalam proses pembuatan nitrogen yang digunakan oleh tanaman. Selanjutnya bakteri mengubah nitrogen menjadi ammonium.
  • Nitrifikasi – ini adalah proses dimana amonium akan diubah menjadi nitrat oleh bakteri. Nitrat adalah unsur yang bisa diserap oleh tanaman.
  • Asimilasi – Ini adalah bagaimana tanaman mendapatkan nitrogen. Mereka menyerap nitrat dari tanah ke akar mereka. Kemudian nitrogen akan digunakan dalam asam amino, asam nukleat, dan klorofil.
  • Ammonifikasi – Ini adalah bagian dari proses pembusukan. Ketika tanaman atau hewan mati, pengurai seperti jamur dan bakteri mengubah nitrogen kembali menjadi amonium sehingga dapat memasuki kembali siklus nitrogen.
  • Denitrifikasi – nitrogen ekstra yang terdapat dalam tanah akan di kembalikan ke udara. Ada bakteri khusus yang melakukan tugas ini juga.

Jaring jaring makanan dan kedudukan tropi





Dampam pembukaan lahan gambut 
1. Berkurangnya lahan untuk resapan air .. sehingga dapat menyebabkan banjir dan longsor 
2. Berkurangya produksi oksigen 
3. Tanah gambut akan menjadi kering dan mudah untuk terbakar akibat air tidak terserap ke tanah
4



Bagian bagian akar dikotil




1. Epidermis atau eksodermis akar tumbuhan dikotil

letak epidermis akar ini di bagian terluar akar. 
Fungsi Epidermis atau eksodermis akar tumbuhan dikotil  = Jalan masuk air dan garam mineral.



2. Korteks akar tumbuhan dikotil 
letak korteks akar akar ini didaerah di sebelah dalam epidermis. 
Fungsi korteks akar tumbuhan dikotil  = tempat menyimpan cadangan makanan.

3. Endodermis akar 
tumbuhan dikotil
letak Endodermis akar ini dilapisan sebelah dalam korteks dan di luar perisikel. 
Fungsi Endodermis akar tumbuhan dikotil  = Mengatur masuknya air tanah ke dalam pembuluh. Menyimpan zat makanan.

4 . Perisikel akar tumbuhan dikotil
letak Perisikel akar ini disebelah dalam lapisan endodermis. 
Fungsi Perisikel akar tumbuhan dikotil  = Membentuk cabang akar dan kambium gabus.

5. Xilem akar tumbuhan dikotil
letak Perisikel akar ini dibagian tengah akar. 
Fungsi Xilem akar tumbuhan dikotil  = Mengangkut air dan garam mineral dari tanah menuju daun.

6. Floem akar tumbuhan dikotil
letak Perisikel akar ini di antara jari-jari yang dibentuk oleh xilem.
Fungsi Perisikel akar tumbuhan dikotil  = Mengangkut zat makanan yang dibuat daun menuju ke seluruh bagian tumbuhan.

7. Empulur akar 
tumbuhan dikotil
letak Perisikel akar ini dibagian tengah. Di antara bangunan bentuk bintang di dalam xilem.
Fungsi Perisikel akar tumbuhan dikotil  = Menyimpan makanan cadangan.


Jaringan epitel , syaraf otot , tulang

Jaringan epitel (kulit)
=berfungsi untuk melindungi tubuh bagian luar 
Syaraf(epidermis) dan tempat ekskresi dan rangsang (epitel kelenjar)
Syaraf
 =berfungsi sebagai penerima rangsang , pengantar serta penggerak (motor ) otot untuk melakukan gerak
Tulang
 = sebagai alat gerak pasif , pembentuk rangka tubuh, tempar melekatnya otot
Otot
 = berfungsi untuk menggerakan tulang dan sebagai pembentuk tubuh



Gambar otot dan fungsinya

Gambar sistem pencernaan dan fungsinya


Membedakan pernapasan dada dan perut

Uji urin dan uji makanan beserta kandunganya

Benedict = mengandung glukosa (merah bata) berarti diabetes


Biuret = mngandung protein (ungu) berarti penyakit albuminuria / mengalami masalah pada glomerulus

Kelainan pada pada mata (kacamata)

1) Rabun jauh (miopi)
       Miopi adalah kelainan mata sehingga penderita tidak dapat melihat benda-benda yang jaraknya jauh. Hal ini disebabkan karena lensa mata terlalu menebal, sehingga bayangan jatuh di depan retina. Miopi dapat dibantu dengan kacamata berlensa cekung.
Perhatikan Gambar berikut ini:
Keterangan:
(a) Pada penderita rabun jauh, bayangan jatuh di depan retina. 
(b) Dengan memakai kacamata berlensa cekung, bayangan dapat jatuh di retina. 
2) Rabun dekat (hipermetropi)
       Hipermetropi adalah kelainan mata sehingga penderita tidak dapat melihat dengan jelas
benda-benda yang jaraknya dekat dengan mata.
Disebabkan karena lensa mata terlalu memipih sehingga bayangan benda jatuh di belakang retina. Rabun dekat dapat dibantu dengan menggunakan kacamata berlensa cembung. Perhatikan gambar berikut ini.
Keterangan:
(a) Pada penderita rabun dekat, bayangan jatuh di belakang retina. 
(b) Dengan memakai kacamata berlensa cembung,bayangan dapat jatuh di retina.
 
3) Astigmatisme 
      Astigmatisme adalah keadaan kelengkungan permukaan kornea atau lensa yang tidak mulus. Akibatnya bila penderita melihat suatu kotak, garis-garis vertikal terlihat kabur dan garis horizontal terlihat jelas atau sebaliknya. Cacat ini dapat ditolong dengan kacamata berlensa silindris.
 
4) Presbiopi 
       Presbiopi adalah suatu keadaan di mana lensa kehilangan elastisitasnya karena bertambahnya usia. Akibatnya daya akomodasi lensa mata berkurang. Presbiopi dapat ditolong dengan menggunakan kacamata rangkap (gabungan cekung dan cembung)


Faktor pertumbuhan gelap dan terang 

Kondisi gelap 
1. Batang akan lebih cepat tumbuh karena hormon auksin (pertumbuhan) tumbuh lebih cepat untuk mencari cahaya guna berlangsungnya fotosintesis
2. Daun dan batang akan lebih pucat dan daun menggulung kecil berwarna kuning pucat
3. Membutuhkan sedikit air karena tidak melakukan fotosintetis


Kondisi terang
1. Pertumbuhan akan lebih lambat karena hormon auksin mudah rusak akibat cahaya yang menyebabkan pertumbuhan lambat
2. Batang dan daun akan lebih hijau dan terlihat segar
3. Membutuhkan air banyak untuk fotosintesis






Sintesa protein

Rantai DNA sense mempunyai kode basa nitrogen sebagai berikut. 

TGC – CGG – ACT – AAA – TCT

Maka urutan basa nitrogen pada RNAt adalah .... 
a. UGC – CGG – ACU – AAA – UCU 
b. ACG – GCC – TGA – TTT – AGA 
c. ACG – GCC – UGA – UUU – AGA 
d. TGC – CGG – ACT – AAA – TCT 
e. UCG – GCC – TGU – TTT – UGU 

Pembahasan: 
DNA TGC-CGG-ACT-AAA-TCT 
RNAd ACG-GCC-UGA-UUU-AGA 
RNAt UGC-CGG-ACU-AAA-UGU 
DNA sense sering disebut DNA template : 



Pembentukan antibodi monoklonal

Antibodi monoklonal adalah antibodi yang dihasilkan oleh klon sel sel hibridoma


Mitokondria tempat terjadinya reaksi aerob


Glikolisis = sitoplasma(cairan dalam sel)
Dekarboksilasi = matriks mitokondria
Siklus kerb = matriks mitokondria
Transpor elektron = matriks mitokondria

Perbedaan fermentasi alkohol dan asam laktat

Yang membedakan fermentasi alkohil dengan asam laktat adalah fermentasi alkohol tidak memerlukan bantuan organisme lain


Tabel . Perbedaan antara fermentasi asam laktat  dengan fermentasi alkohol
No
Ditinjau dari
Fermentasi asam laktat
Fermentasi alkohol
1
Pelaku
Mikroorganisme anaerobic dari kelompok bakteri asam laktat, sel-sel tertentu pada organisme
Mikroorganisme anaerobic dari golongan khamir / yeast
2
Proses yang terjadi
piruvat direduksi langsung oleh NADH untuk membentuk laktat sebagai produk limbahnya, tanpa melepaskan CO2. Pada sel otot manusia, fermentasi asam laktat dilakukan apabila suplay oksigen tubuh kurang.
piruvat diubah menjadi etanol dalam dua langkah. Langkah pertama menghidrolisis piruvat dengan molekul air sehingga melepaskan karbondioksida dari piruvat dan mengubahnya menjadi asetaldehida berkarbon dua. Dalam langkah kedua, asetaldehida direduksi oleh NADH menjadi etanol sehingga meregenerasi pasokan NAD+yang dibutuhkan untuk glikolisis.
3
Hasil
Asam laktat
Etanol / alkohol
4
Pemanfaatan oleh manusia
membuat keju dan yogurt
pembuatan bir dan anggur


Prosea fosforilisasi siklik dan non siklik

Fosforilisasi siklik lebih cepat daripada fosforilisasi non siklik

Proses oogenesis


Badan polar polosit akan mati dan badan polar 2 akan akan mati juga karena hanya mengandung inti.

Gambar peristiwa sintesa protein


Nooolllll







Peristiwa plasmolisis (osmosis) encer ke kental

Plasmolisis terjadi karena sel diletakan di cairan pekat yang kemudian sel akan mengkerut dan air akan keluar dari sel (krenasi) hal inilah yang menyebabkan terjadinya osmosis


Enzim katalase dan tabel percobaanya


Kesimpulan

Enzim katalase bertugas menguraikan racun menjadi air dan oksigen (H²O dan O²).
Namun enzim katalase tidak dapat bekerja dengan baik apabila dalam suhu yang tidak normal dan ph yang tidak normal

Percobaan miller dan uray

  • Ilmuwan lain asal Amerika, Harold Urey Menduga sebelumnya atmosfer dari bumi purba diselimuti oleh gas yang memiliki kesamaan dengan senyawa-senyawa organic seperti ammonia (NH3), hydrogen (H2), metana (CH4), dan uap air (H2O) dengan adanya loncatan listrik halilintar terciptalah senyawa sederhana yang merupakan cikal bakal mahkluk hidup 



Inversi mutagen



Orang yang mendukung twori evolusi darwin 

Wiesman mmperjelas teori darwin karena wiesman berpendapat bahwa evolusi berkaitan dengan seleksi alam tentang gen gen yang ada dalam mahluk hidup . Hal ini sesuai dengan teori seleksi alam darwin.

Peristiwa epistatis

Epistatis adalah peristiwa pebyimpangan hukum mendel tentang gen dominan .
Epistatis yaitu gen yang menutupi gen dominan lainya sehingf fenotipe ge dominan lainya tidak nampak . Gen yang menutupi disebut epistatis dan gen yang tertutupi disebut hipostatis.

Pautan dan pindah silang pada lalat bua



16.  Perkawinan lalat buah warna abu-abu, sayappanjang dengan lalat buah warna hitam, sayap pendek. Memperoleh keturunan lalatbuah dengan fenotip warna abu-abu, sayap panjang dan warna hitam, sayap pendek.Keadaan demikian dapat terjadi karena adanya peristiwa. . .
A.     dominansi
B.     gagal berpisah       
C.     gen terikat sempurna                             
D.     gen terikat tak sempurna          
E.      epistasis
Jawaban : C
Misalkan : abu-abu = A            Hitam = a             sayap panjang = P            sayap pendek = p
P :     lalat buah warna abu-abu sayap panjang(AaPp)  >< lalat buah warna hitamsayap pendek (aapp)




EmoticonEmoticon